Banyak yang ragu ketika mereka ingin beli mobil Toyota Avanza bekas. Hal ini disebabkan banyak reviewer yang mengatakan mobil Avanza sama sekali tidak nyaman untuk dikendarai. Dengan harga bekasnya yang bisa dikatakan masih tinggi, mobil ini tidak memberikan kenyamanan bagi orang yang ada di dalamnya.
![]() |
Sumber Gambar: Caroline-id.com |
Hal tersebut membuat banyak orang menyarankan untuk membeli city car yang baru. Dengan budget yang kurang lebih sama, mobil baru bisa dimiliki. Sebenarnya, jika mobil Avanza kurang nyaman, ini bisa diakali dengan melakukan beberapa hal sederhana sebagai berikut:
Mengganti Kipas
Biasanya, bagian yang cepat rusak adalah kipas. Apalagi jika Anda beli mobil Avanza bekas yang usianya sudah di atas 7 tahun atau bahkan sudah menginjak 10 tahun. Terkandang pemilik mobil tidak begitu memperhatikan kondisi kipas. Padahal ini sangat menentukan kenyamanan di dalam kabin.
![]() |
Sumber Gambar: Bisa Otomotif |
Kipas ini berpengaruh pada performa AC. Selain itu, sparepart ini juga penting untuk mencegah mesin mengalami overheat lantaran suhunya yang terlalu tinggi. Jika mesin terlalu panas, tentu saja mobil kurang nyaman saat dikendarai. Bahkan, bisa saja mogok saat mesin mengalami overheat.
Itulah mengapa setelah Anda beli mobil Toyota Avanza bekas, bawa ke bengkel. Tanya pada petugas bengkel apakah kipas masih dalam kondisi bagus atau tidak.
Service Bagian Suspensi Belakang
![]() |
Sumber Gambar: Mobilmo.com |
Komponen yang mudah rusak pada Avanza adalah suspensi belakang. Sebaiknya, setelah Anda beli mobil Avanza seken. Anda lakukan service rutin, khususnya bagian suspense belakang. Anda akan merasa tidak berada di mobil Avanza, tapi lebih mewah dari Avanza.
Ganti Cover Kursi
Mungkin ini yang membutuhkan budget yang lebih banyak. Akan tetapi, jika Ana mengganti cover kursi, tingkat kenyamanan di dalam kabin akan naik begitu tinggi.
![]() |
Sumber Gambar: Modifikasi.net |
Salah satu kelemahan Avanza dalah kursi yang kurang nyaman. Semoga saja dengan mengganti bungkus kursi, maka kabin akan terasa lebih nyaman.
Meskipun demikian, Anda harus pastikan mesin mobil masih dalam kondisi bagus. Jangan asal beli. Anda bisa beli di www.caroline-id.com karena hanya mobil bekas yang masih dalam kondisi bagus yang ditawarkan. Anda juga bisa beli mobil Toyota Avanza bekas dengan harga terbaik karena Anda bisa menawar sesuai dengan budget yang Anda miliki. Akan tetapi, pastikan penawaran Anda lebih tinggi daripada penawaran orang lain.